-Artikel-

PELAYANAN POLI UMUM PUSKESMAS KAMONJI

Posted By UPTD Puskesmas Kamonji, 17 Januari 2023 | Artikel | Dibaca 424 kali

pelayanan poli umum merupakan jenis pelayanan yang setiap harinya pasti ramai dikunjungi pasien. Poli umum puskesmas kamonji setiap harinya dilayani oleh dua orang dokter dan dibantu petugas bidan dan perawat. Poli umum biasanya diperuntukkan untuk pasien dewasa yang memiliki masalah kesehatan umum ataupun untuk pasien yang ingin membuat dirujukan harus diperiksa di poli umum terlebih dahulu.